Sekda Kutim Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H

Kronikkaltim.com – Umat Muslim dunia akan merayakan Hari Raya Idul Fitri 1442 H pada Kamis, besok (13/5), tak terkecuali di Kutai Timur (Kutim), Kaltim dan di seluruh tanah Air.
Tak melewatkan momentum penting dan berharga tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) Kutim.Irawansyah mengucapkan selamat Idul Fitri 1442 H bagi seluruh umat Muslim yang merayakannya.
“Assalamu Alaikum wr, wb, saya Sekretaris Daerah Kabupaten Kutai Timur dengan ini mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah, Mohon Maaf Lahir dan Batin, semoga kita semua dapat menjadi Fitri di hari raya yang penuh berkah dan magfirah ini,” ucap Irawansyah.
Kepada semua pengawai, kata Irawansyah, sekali lagi atanama pribadi maupun keluarga mengucapkan mohon maaf lahir dan batin.
“Terima kasih Waasalamu Alaikum wr, wb,” tutupnya. (adv).